Page 69 - REVISI MODUL SISTEM SIRKULASI & SISTEM EKSKRESI KELAS XI_Neat
P. 69
AYO ASAH
AYO ASAH
KEMAMPUANMU
KEMAMPUANMU
Perhatikan pernyataan berikut ini! Untuk menambah pemahaman kamu,
silahkan baca dengan seksama soal di bawah ini, kamu bisa menuliskan
jawabannya pada buku tugasmu lalu foto dan kirimkan jawabanmu dengan
cara menekan tombol “klick Here”.
Ani merupakan seorang siswa SMA yang tinggal di daerah pesisir dan memiliki suhu
yang panas sehingga Ani lebih sering berkeringat. Suatu hari Ani dan keluarganya
pergi berlibur ke daerah penggunungan. Suhu pegunungan yang dingin membuat
Ani sering merasa ingin buang air kecil.
Berdasarkan uraian di atas, buatlah pertanyaan terkait kasus tersebut dan jawablah
dari pertanyaan yang sudah Kamu buat!
CLICK HERE
AYO
Unity of Sciences
Integrasi Nilai Islam
MENYIMPULKAN
Setelah mempelajari materi pada pembelajaran 1 buatlah kesimpulan
berdasarkan hasil belajarmu, kemudian kirimkan kesimpulan yang telah kamu
buat dengan cara tekan tombol “Clikc here” di bawah ini!
CLICK HERE
58