Page 71 - MAJALAH 209
P. 71

T OK OH







                                                                                 ini tak lain dengan tujuan peringatan
                                                                                 Hari Aksara Internasional tingkat
                                                                                 nasional yang saat itu dihelat di
                                                                                 Kabupaten Kuningan. Setali tiga uang,
                                                                                 Edi juga menjadikannya sebagai
                                                                                 momentum melaksanakan nazar
                                                                                 untuk menyebarkan virus membaca.
              di bilangan Cibubur, Jakarta Timur   Sekali trip, Kabaca mampu        Edi merasa semua yang
              yang ia beri nama ‘Kampung Buku’.   memuat 80 judul buku yang      dilakukannya tak lepas dari dukungan
              Awal tahun 2017, Edi mulai berkeliling   tersimpan di peti depan. Edi mengaku   jaringan komunitas. Seperti pada
              membawa buku-buku koleksinya     membatasi jumlah bawaanya karena   perjalanan keliling Jawa Barat, ia
              menggunakan sepeda motor.        ada muatan lain yang harus ia bawa.   mengaku hanya merogoh Rp400 ribu
              Baru di bulan September, ia mulai   Aneka permainan edukasi dan hadiah   untuk semua keperluan tim. Oleh
              menggowes sepeda kargo karya     tak lupa diangkut di saku kanan dan   karena itu, kemana pun ia pergi maka
              Alam Project untuk menyambangi   kiri sepeda, gunanya sebagai ‘senjata’   sebisa mungkin menyempatkan
              para pemustaka cilik yang menjadi   menarik perhatian anak.        waktu untuk bertandang ke
              target utamanya.                    Harus menjadi teman, begitulah   komunitas dan taman bacaan
                 “Sebenarnya produknya kan     prinsipnya. Oleh karena itu tak jarang   setempat. Termasuk saat berjunjung
              mengampanyekan minat baca ya,    Edi melakukan pertunjukan sulap   ke Purbalingga awal 2022 lalu.
              ngajak anak-anak megang buku lah   sederhana, atraksi yoyo hingga tebak-  Banyak pihak yang telah
              minimal. Kalau kita nawarin produk   tebakan dan memainkan bermacam   mengapresiasi usaha yang dilakukan
              harus menarik dong, bikin orang   mainan jadul.                    Edi dalam menyebarkan ‘virus
              penasaran dulu. Yang bikin menarik ya   “Biar anak-anak senang kadang   membaca’, tak ayal ayah dua anak ini
              ini, sepeda,” tuturnya.          (Kabaca) beralih fungsi jadi odong-  pun diganjar berbagai penghargaan.
                 Kabaca (singkatan dari Kargo   odong hahaha. Jadi bukunya       Mulai dari almamaternya hingga
              Baca) biasa menepi di berbagai   dikeluarin taruh di karpet, tutup   digadang sebagai ‘Komunitas
              tempat di sekitar Kecamatan      peti dibuka nah anak-anak naik di   Program Inspirasi’ dalam Bike to Work
              Ciracas mulai dari taman, RPTRA,   situ, terus keliling-keliling. Jadi ada   Indonesia Award 2021.
              masjid bahkan tak jarang Edi juga   kedekatan tuh, nggak ujug-ujug kita   Langkah pria berdarah Sunda, tak
              memberanikan diri ‘mangkal’ di   datang terus nyuruh baca. Nggak   terhenti di piagam dan plakat. Masih
              sekitar kegiatan warga seperti saat 17-  bisa lah kayak gitu,” cerita Edi sambil   ada segudang rencana ke depan untuk
              an, acara donor darah hingga sunatan.   berkelakar.                terus menanamkan minat baca seperti
                                                                                 program mengirimkan buku gratis ke
                                                        Berjejaring,             berbagai taman di Indonesia dalam
                                                        bertualang dan           ‘Kargo Baca Hadiah Buku’ ataupun
                                                        menulis                  ‘Harta Karun Buku’ yang secara sengaja
                                                                                 meninggalkan buku dengan pesan
                                                           Meski biasanya        tertentu di area-area publik.
                                                        Kabaca ‘beredar’ di sekitar   “Kalau sekarang disebut penggiat
                                                        wilayah Kecamatan        literasi tuh, kayak sebuah titel yang
                                                        Ciracas, namun ada       agung. Duh jangan deh hahaha.
                                                        kalanya Edi harus        Makanya lebih seneng disebut
                                                        menggowes lebih jauh     penulis sih ya,” ungkap Edi yang telah
                                                        seperti yang dilakukannya   menghasilkan 10 judul buku ini sambil
                                                        pada September 2017.     bercanda.
                                                        Bersama beberapa            Meski enggan disebut sebagai
                                                        rekannya, lulusan Ilmu   penggiat literasi, Ayah dua anak
                                                        Perpustakaan Universitas   tetap menerima jika memang ada
                                                        Padjadjaran ini bergantian   orang yang menyematkan predikat
                                                        mengayuh Kabaca          itu padanya. Namun di, balik itu Edi
                                                        berkeliling berbagai     lebih ingin dikenang dan dikenal
                                                        kabupaten di Jawa Barat.   sebagai penulis. Menurutnya menulis
                                                        Perjalanan selama 11 hari   menjadikan seseorang abadi. luc,we/es




                                                                            TH. 2022      EDISI 209      PARLEMENTARIA        71
   66   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76