Page 108 - Buku Ajar Pengembangan Bahan Ajar K5FN
P. 108

      dikembangkan peneliti dapat membantu guru menjalankan proses pembelajaran konstruktivisme lima fasa Needham untuk materi laju reaksi.
Dari hasil observasi guru diperoleh data proses pengajaran dan pembelajaran yang dilakukan oleh guru di kelas. Adapun hasil dari lembar observasi guru tersebut adalah sebagai berikut.
Tabel 38 Persentase Hasil Observasi Guru Kelas Eksperimen
     Indikator Orientasi
Pencetusan Idea Penstrukturan Idea Aplikasi Idea Refleksi
Dari Tabel 38 dapat
tiga SMAN A, SMAN B, SMAN C, telah melaksanakan semua indikator yang ada pada proses pembelajaran konstruktivisme 5 fasa Needham. Dari data tersebut menunjukkan bahwa guru 1 memperoleh nilai persentasi yang lebih tinggi dari pada dua guru yang lain. Hasil observasi ini menunjukkan bahwa guru mendapatkan penilaian baik dalam melaksanakan proses pembelajaran bersdasarkan K5FN.
Hasil penelitian menunjukkan ada perbedaan yang signifikan antara kelompok eksperimen dibandingkan kelompok kontrol, terhadap pencapaian akademik, sikap, minat dan persepsi siswa.
Guru 1 89%
79% 74% 78% 93%
Guru 2 78%
77% 70% 69% 76%
Guru 3
83% 83% 81% 79% 77% 74% 83% 77% 76% 82%
Rerata
      disimpulkan, guru kelas eksperimen ketiga-
103
   

















































































   106   107   108   109   110