Page 42 - E-MODUL PEMBELAJARAN RANGKAIAN LISTRIK ARUS SEARAH METODE EXAMPLE NON EXAMPLE
P. 42

E-Modul Pembelajaran Metode Example Non Example




                             Jawab :

                             Diketahui :
                             R1 = 10

                             R2 = 20
                             R3 = 10

                             Vs = 12 V

                             Ditanyakan :
                             Itotal = ...?

                             Penyelesaian :

                             langkah  pertama  yang  harus  dilakukan  adalah  mencari  hambatan

                             penggantinya atau Rtotal.
                                           1    1    1    1
                                           R p  R 1   R 2  R 3
                                           1    1    1    1

                                           R p  10   20   10
                                           1    2    1    2
                                           R p  20    20   20

                                            1    5
                                           R P   20
                                          20   5R P
                                                20
                                           R  
                                            p
                                                 5
                                           R p   4  

                             Setelah  hambatan  totalnya  diperoleh  barulah  besarnya  arus  total  dapat

                             ditentukan dengan menggunakan persamaan Hukum Ohm.

                                              V
                                           I 
                                              R
                                              12
                                           I 
                                               4
                                           I  3  A

                             Jadi, arus total yang mengalir pada rangkaian sebesar 3 A.







                                                                                                     38

    Nurul Maghfira, Jurusan Pendidikan Fisika, Universitas Halu  Oleo
   37   38   39   40   41   42   43   44   45   46   47