Page 15 - E-Modul_Asam Basa_Nur Fadillah_Unimed
P. 15

Teori Basa Menurut Arrhenius

                zat  yang  jika  dimasukkan  dalam  air  zat  tersebut  dapat  menghasilkan  ion
                hidroksida (OH⁻).



               Jika L(OH)b adalah asam, maka reaksi ionisasi senyawa L(OH)b dalam air adalah
               sebagai berikut :

                                      L(OH)b (aq) →Lb+ (aq) + bOH⁻ (aq)


                     Tabel 2. Contoh basa dan reaksi ionisasinya














                 b. Teori Asam Basa Bronsted-Lowry




                Bronsted  dan  Lowry  adalah  teori  yang  ditemukan
                pada  tahun  1923  oleh  Johannes  Nicolaus  Bronsted
                dari Denmark dan Thomas Martin Lowry dari Inggris.                (a)             (b)
                Keduanya  mengemukakan  pendapat  mengenai  asam                      Gambar 3.
                basa  secara  terpisah.  Teori  asam  basa  yang  mereka    (a).  Johannes  Nicolaus  Bronsted
                                                                            (b).  Thomas Martin Lowry
                kemukakan  menjelaskan  tentang  reaksi  asam-basa
                sebagai proses transfer pasangan elektron.                      Sumber: Kompas.com



               Menurut Bronsted dan Lowry asam adalah zat (molekul atau ion) yang dapat mentransfer
               proton  (ion  H⁺)  ke  zat  lain.  Basa  adalah  zat  (molekul  atau  ion)  yang  menerima  proton
               pada suatu reaksi perpindahan proton (ion H⁺).
                                         Singkatnya,
                                                                                Klik tanda play dibawah ini!
                          Asam adalah pendonor proton (ion H⁺)
                           Basa adalah akseptor proton (ion H⁺)


               Contoh :


                                                                                 Agar  lebih  memahami
                                                                                 materi  teori  Asam  Basa
               HCl bersifat asam karena memberikan ion H⁺ pada molekul           Bronsted-Lowry,    kamu
               H₂O, kemudian H₂O bersifat basa karena menerima ion H⁺            dapat  menyimak  video
                                                                                 pembelajaran berikut!
               dari HCl. Cl⁻ adalah basa konjugasi dari HCl,



                                                             9
   10   11   12   13   14   15   16   17   18   19   20