Page 29 - E-MODUL MATEMATIKA HIMPUNAN_Neat
P. 29

B  =  {Banda  Aceh,  Medan,  Palembang,  Padang,  Bengkulu,  Pekanbaru,  Tanjung  Pinang,

             Jambi, Bandar Lampung, Pangkal Pinang}

             C = {Nama Ibu Kota Provinsi di Sumatera yang berawalan huruf P} maka  anggotanya

             adalah

             C = {Palembang, Padang, Pekanbaru, Pangkal Pinang}

             D = {nama Ibu Kota Provinsi di Pulau Jawa} maka anggotanya adalah

             D = {Serang, Jakarta, Bandung, Semarang, Yogyakarta, Surabaya}


                   Contoh Soal



             Perhatikan contoh himpunan Ibu Kota provinsi di atas!
                 Himpunan  C  dan  D  merupakan  himpunan  bagian  dari  himpunan  A  karena  setiap


                 anggota himpunan C dan D merupakan anggota himpunan A.
                 Himpunan  B  merupakan  himpunan  bagian  dari  himpunan  A  karena  setiap  anggota


                 himpunan B merupakan anggota himpunan A.
                 Himpunan  C  merupakan  himpunan  bagian  dari  himpunan  B  karena  setiap  anggota


                 dari himpunan C merupakan anggota himpunan B.
                 Himpunan  D  bukan  merupakan  himpunan  bagian  dari  himpunan  C  bagitu  juga


                 sebaliknya  karena  tidak  ada  anggota  himpunan  D  yang  merupakan  anggota
                 himpunan C dan sebaliknya.



                 Ayo Amati



             Permasalahan tersebut dapat diilustrasikan dalam bentuk diagram venn, seperti berikut.


                                                                  Dari  diagram  venn  diatas  terlihat
                 S                           B
                                                                  bahwa  himpunan  S  mencakup  semua


                       D                     C                    himpunan yaitu himpunan B, C, dan D.
                                                                  Artinya  himpunan  B,  C,  dan  D

                                                                  merupakan  himpunan  bagian  dari  S.

                                                                  Begitu  pula  dengan  himpunan  C

                                                                  merupakan  himpunan  dari  B  karena

                                                                  semua anggota C juga anggota B.




                                Himpunan Kelas VII SMP/MTs                 Pembelajaran berbasis Saintifik      19
                                Himpunan Kelas VII SMP/MTs
                                                                           Pembelajaran berbasis Saintifik
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34