Page 50 - EMODUL DASAR DASAR KONSTRUKSI DAN PERUMAHAN
P. 50

G.  Refleksi
                       Setelah mempelajari bab tentang keselamatan dan kesehatan kerja , lingkungan hidup

                    dan budaya kerja industri, beberapa hal yang dapat yang dapat direfleksikan diantarnya
                    mengenai cakupan materi dan pemahaman materi:

                    1.  Apakah  kalian  memahami  maksud  dan  tujuan  dari  mempelajari  bab  tentang

                        keselamatan dan kesehatan kerja, lingkungan hidup dan budaya kerja industri?
                    2.  Apakah kalian tertarik memelajari materi ini?

                    3.  Apakah materi ini sangat bermanfaat bagi kalian?
                    4.  Apakah kalian kesulitan dalam mempelajari materi ini?

                    5.  Dampak apkah yang kalian rasakan setelah mempelajari bab ini?


                   H.  Asesmen

                       1.  Tugas Online
                          Lembar Aktifitas Siswa

                          Aspek pengetahuan :

                            1.  Mengapa kalian harus menerapakan kesehatan keselamatan kerja pada saat
                                melakanakan pekerjaan?

                            2.  Budaya kerja apa saja yang harus kalian lakukan pada saat bekerja?
                            3.    Jelaskan    secara    singkat    tentang    rambu    keselamatan    dan  kesehatan

                                kerja,bentuk  dan manfaatnya!



















                                                           43
   45   46   47   48   49   50   51   52   53   54   55