Page 51 - EMODUL DASAR DASAR KONSTRUKSI DAN PERUMAHAN
P. 51
2. Tugas Offline
Aspek keterampilan :
Buatlah poster Bersama kelompok 4 orang yang menjelaskan tentang
pentingnya penggunaan APD pada lokasi pekerjaan konstruksi bangunan !
Petunjuk pengerjaan tugas :
- Dikerjakan di kertas A43
- Poster dibuat semenarik mungkin
I. Pengayaan
Jelaskan keselamatan kerja apa saja yang harus diperhatikan ketika melakukan
pekerjaan “Galian Pondasi” beserta alat pelindung diri apa yang harus digunakan!
44