Page 17 - e-modul hidrolisis garam berbasis GDL revisi validator_Neat
P. 17

Hampir  semua  orang  tahu  dengan  garam.  Garam  sangat  banyak
               dimanfaatkan  dalam  kehidupan  sehari-hari.  Garam  yang  sering  kita

               gunakan  yaitu  garam    dapur  (lihat  pada  gambar  (a)).  Garam  dapur  yang
               kita  konsumsi  sehari-hari mengandung garam NaCl yang bermanfaat untuk
               membantu  gerak  saraf,  menggerakakan  otot  dan  menjaga  kesetimbangan

               cairan  tubuh.  Garam  dapur  biasanya  memiliki  pH  7  sehingga  bersifat
               netral.
                      Pasta  gigi  (lihat  pada  gambar  (b)),  hampir  kita  gunakan  setiap  hari.

               Pasta  gigi  mengandung  garam  NaF  yang  bermanfaat  untuk  mencegah  gigi
               berlubang,  membuat  gigi  lebih  kuat  dan  lebih  tahan  terhadap  kerusakan
               yang  disebabkan  oleh  asam  dan  bakteri.  Pasta  gigi  memiliki  pH>7
               sehingga  bersifat basa. Pupuk tanaman (lihat pada gambar (c)), juga sering

               kita  temui  dalam  kehidupan  sehari-hari.  Pupuk  ini  mengandung  garam
               NH Cl  yang  bermanfaat  untuk  menyuburkan  tanaman  agar  dapat  tumbuh
                    4
               dengan  lebih baik. Pupuk ini memiliki pH < 7 sehingga  bersifat asam.








                            Penyampaian Masalah


                     Berdasarkan  wacana  pada  kegiatan  motivasi  diperoleh  masalah

            sebagai  berikut ini:


             1. Bagaimanakah  sifat suatu larutan garam?


             2. Bagaimana  reaksi yang terjadi jika garam dimasukkan  ke dalam air?

















                                                                                                                   10
                                                                                                                   10
                   Hidrolisis Garam                                        Kelas XI SMA/MA
   12   13   14   15   16   17   18   19   20   21   22