Page 231 - Modul 11 IPA ok
P. 231

2.  Embolus, merupakan gangguan yang terjadi akibat adanya bekuan gumpalan darah yang
                    bergerak pada sistem sirkulasi dan terjebak di pembuluh darah kecil.
                3.  Varises, merupakan gangguan dimana terjadinya pembesaran pembuluh darah vena, hal ini
                    sering kali terjadi pada bagian kaki

             Soal dan Jawaban Materi Sistem Peredaran Darah
             1. Salah satu bagian darah yang memiliki peranan bagi pembekuan darah ialah …
             a. Plasma darah
             b. Sel darah merah
             c. Sel darah putih
             d. Keping darah
             e. Darah biru
             Jawaban : D

             2. Bagian dari darah yang berperan sebagai pemberantas benih-benih penyakit ialah …
             a. Sel darah putih
             b. Keping darah
             c. Plasma darah
             d. Sel darah merah
             e. Semua jawaban salah
             Jawaban : A

             3. Bagian dari darah yang memiliki fungsi sebagai pengangkut sari makanan menuju sel-sel tubuh
             serta mengangkut zat-zat sisa dari sel-sel menuju ke bagian alat pengeluaran adalah fungsi dari …
             a. Sel darah putih
             b. Sel darah merah
             c. Plasma darah
             d. Darah biru
             e. Keping darah
             Jawaban : C

             4. Zat yang membentuk benag-benang fibrin (berperan dalam pembentukan darah) adalah …
             a. keping darah
             b. malpigi
             c. fibrinogen
             d. thrombin
             e. kloaka
             Jawaban : B

             5. Plasma sel memiliki peranan sebagai …
             a. tempat terjadinya berbagai kegiatan
             b. pengatur seluruh kegiatan
             c. pembawa sifat keturunan
             d. pengatur sirkulasi zat-zat
             e. pembentuk imunitas tubuh
             Jawaban : D

             6. Ciri dari sel darah merah adalah sebagai berikut, kecuali …
             a. Dapat bergerak aktif
             b. Pada bagian tengahnya cekung
             c. Tidak memiliki inti
             d. Berbentuk pipih dan bulat


                                                                        Modul Biologi 11 | 226
   226   227   228   229   230   231   232   233   234   235   236