Page 22 - rancangan e-modul oke
P. 22
E-Modul Kaidah Pencacahan
Kelas XII
Pada tahun 1654, seorang pejudi
yang bernama Chevalier de Mere
menemukan sistem perjudian. Ketika
Chavelier kalah dalam berjudi, ia meminta
temannya Blaise Pascal (1623-1662) untuk
Chavelier de Mere menganalisis sistem perjudiannya.
Pascal menemukan bahwa sistem
yang dimiliki oleh Chavelier akan
mengakibatkan peluang kalah sebesar 51%.
Pascal kemudian menjadi tertarik dengan
peluang dan ia mulai mempelajari masalah
perjudian. Ia mendiskusikannya dengan
matematikawan terkenal lainnya yaitu
Blaise Pascal
Pierre de Fermat (1602-1665).
Mereka berdiskusi pada tahun 1654 antara bulan Juni
sampai Oktober melalui 7 buah surat yang ditulis oleh Blaise
Pascal dan Pierre de Fermat yang membentuk asal kejadian dari
konsep peluang. Dan kaidah pencacahan merupakan dasar dari
konsep peluang.
Pierre de Fermat
12