Page 54 - Elektronik Modul Sistem Imun Pada Manusia by Munani Salwa
P. 54
A Untuk perbandingan Gejala dari Cacar Air dan Campak, kamu dapat memperhatikan melalui
Ilustrasi Berikut!
Gambar 3.2 Ilustrasi perbedaan gejala cacar air dan campak (Sumber: mapleleafmedical.com.au)
E
Penjelajahan Topik
Apakah kamu pernah terkena cacar air? atau mungkin terkena campak? Ayo! Ceritakan pengalaman mu
ataupun orang terdekat mu di kelas! Kamu juga bisa memberikan saran dan tips dari kamu untuk teman-
temanmu yang mungkin akan berguna bagi mereka ataupun orang terdekat mereka yang terkena cacar
air ataupun campak!
c) COVID-19
COVID-19 adalah penyakit akibat infeksi virus severe acute respiratory syndrome coronavirus 2
(SARS-CoV-2). Sebelum itu, silahkan simak video dibawah ini terlebih dahulu! A
COVID-19 dapat menyebabkan
gangguan sistem pernapasan,
mulai dari gejala yang ringan
seperti flu, hingga infeksi paru-
paru, seperti pneumonia. COVID-
19 (coronavirus disease 2019)
saat ini sudah muncul dengan
beberapa varian yang terus
bermutasi dan salah satu
pencegahan terbaik saat ini, yaitu
dengan melakukan vaksinasi dan
booster.
Sumber: https://youtu.be/QQcMy7HFsqw
36