Page 20 - Digital Book Statistika Pendidikan
P. 20

LATIHAN


                      Jawablah pertanyaan berikut ini dengan uraian yang tepat!
                      Tabel di bawah ini adalah data tinggi badan siswa siswi pada suatu sekolah (cm)

                                          Interval          Frekuensi
                                         141 − 145              7

                                         146 − 150              9
                                         150 − 155              11

                                         156 − 160              9
                                         161 − 165              8

                                         166 − 170              6
                      Hitunglah:

                      A.  Mean (rataan)
                      B.  Modus
                      C.  Median

















































                                                                              STATISTIKA PENDIDIKAN  19
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25