Page 29 - 11
P. 29

update zone  29


          instal di CIMON-2 dapat mengidenti-    semua komponen AI dan koneksi Internet).
          fikasi  beberapa  emosi  menggunakan   Para astronot  juga dapat mengak-
          NLP, di antaranya kegembiraan, frustasi,   tifkan fungsi ini dengan perintah suara.
          ketidaksopanan,  kesopanan,  kesedihan,   Ketika CIMON-2 dalam mode offline, ia
          kepuasan, dan simpati.                 menutup matanya,  dan  "tidur".  Hal
                  Dalam  kerjanya,  CIMON-2      ini dilakukan sehingga para astronot mera-
          memiliki  kepribadian  kerja formal,   sa mereka memiliki kendali atas CIMON-2.
          serta mode  percakapan  yang  lebih           “Rencananya CIMON-2 akan
          kasual. Ketika robot membantu proyek   tetap di ISS hingga tiga tahun men-
          penelitian  atau  dokumentasi,  na-    datang untuk mendukung para kru,”
          danya sangat membantu dan  sangat      kata Till Eisenberg, manajer proyek Air-
          mudah  dipahami.  Salah satu astronot   bus untuk CIMON. Selama tahun-tahun
          menggambarkan       CIMON-2             mendatang, CIMON-2 dapat membuat
          dengan “very  straightfor-                   pekerjaan sedikit lebih efisien di
          ward,  very  short  an-                         ISS, membantu meneruskan
          swers, and trying to                              instruksi untuk perbaikan,
          help  all  the  time."                             dan mendokumentasikan
          (jawaban     yang                                   eksperimen.
          sangat   langsung,                                    Bagaimana   Spec-
          sangat singkat, dan                                 trum  Rangers?  Apa
          berusaha memban-                                   prediksi kalian tentang
          tu  setiap  saat).  CI-                            perkembangan  teknolo-
          MON-2  juga  memiliki                            gi ruang angkasa dan AI di
          mode bicara pelan ketika                       masa depan?
          dia  mencoba  untuk  menye-                 (dari berbagai sumber)
          suaikan kebutuhan astronot pada saat
          tertentu.
                  CIMON-2  memiliki  kontrol  pri-
          vasi bawaan. Ketika CIMON-2 aktif, data
          dialirkan dari ISS ke Earth dan kembali
          melalui komponen Watson AI di Cloud
          IBM.  CIMON-2  memiliki  dua  tombol,
          satu  untuk  mematikan,  satu  lainn-
          ya  adalah tombol  offline  (memotong
   24   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34