Page 7 - Nilai Mutlak
P. 7

Setelah  kamu  memahami  tentang  grafik  koordinat  kartesius,  selanjutnya  kamu

               akan menggambar grafik fungsi nilai mutlak. Bagaimana cara menggambar grafik

               nilai mutlak? Pertama kita harus mengetahui bentuk umum dari fungsi linear nilai

               mutlak.
               Fungsi Linear Nilai Mutlak pun memiliki bentuk umum, yakni:


                                      ax    , b    jika ax    b   0
                 f  ( )x   ax  b   
                                                                  b
                                       (ax   b ), jika ax        0

               Grafik fungsi nilai mutlak tidak jauh berbeda dengan grafik koordinat kartesius.

               Pada grafik fungsi nilai mutlak , fungsi x atau           . Dimana nilai       nilai

               y , atau               .

                       Untuk  lebih  memahami  dalam  menggambar  grafik  fungsi  nilai  mutlak,

               selesaikan  grafik  fungsi  dari            dengan  menggunakan  langkah-langkah

               berikut !

               Langkah 1
               Lengkapi tabel berikut untuk menunjukkan pasangan beberapa titik yang mewakili

               grafik tersebut !

                      x          -3        …         -1         0         …         2          3

                f(x)=   =y       …          2        …         …          1         …         …

                    (x,y)      (…,3)     (-2,2)    (…,…)      (0,0)    (…,…)      (…,2)    (…,…)

               Langkah 2 : Sajikan pasangan titik yang diperoleh pada tabel ke dalam koordinat
                                     kartesius.                       y
                                                                            3


                                                                            2


                                                                            1

                                                                         0      1      2     3       x
                                                    -3     -2    -1
                   Dengan memperhatikan grafik yang sudah Anda              -1
                   hubungkan akan diperoleh informasi:
                   Grafik fungsi  ( )f x   ax b   berbentuk V dan         -2


                   tidak pernah berada di bawah sumbu x                     -3
   2   3   4   5   6   7   8   9