Page 23 - JANUARY PRAYOGI_A1F017037_PRODUK AKHIR-Neat
P. 23

5. Dialisis
                     Pada  pembuatan  koloid,  sering  kali

                  terdapat  ion-ion  yang  dapat  mengganggu

                  kestabilan     koloid     tersebut.    Ion-ion
                  penganggu  ini  dapat  dihilangkan  dengan

                  suatu  proses  yang  disebut  dialisis.  Dalam

                  proses  ini,  sistem  koloid  dimasukkan  ke
                                                                    Gambar 15. Dialisis.
                  dalam  bejana  yang  berisi  air  mengalir.       Sumber: https://s.id/zcVVB

                  Kantong  koloid,  lalu  kantong  koloid  itu
                  dimasukkan  ke  dalam  bejana  berisi  air

                  mengalir. Kantong koloid terbuat dari selaput

                  semipermiabel,  yaitu  selaput  yang  dapat
                  melewatkan  partikel-partikel  kecil,  seperti

                  ion-ion  atau  molekul  sederhana,  tetapi

                  manahan koloid.
                                                                   Gambar 16. Diagram dialisis darah.
                                                                   Sumber: https://s.id/zcVRZ

                              Ayo kita lengkapi
                               kalimat berikut



                            Dialisis adalah proses                                        yang mengganggu

                                                Dengan cara                   .








                        KAMU MASIH BINGUNG AYO
                          TONTON VIDEO BERIKUT








                                                                                                        16
   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28