Page 60 - E-module Berbasis Problem Based Learning Materi Keanekaragaman Hayati dan Protista
P. 60

Contoh flora endemik yang ada di Indonesia sebagai berikut.
          a. angrek hitam (Coelogyne pandurata) yang ada di provinsi Kalimatan, (Lihat Gambar 21)
          b. bunga Raflesia Arnoldi yang ada di provinsi Sumatera Barat, (Lihat Gambar 21)
          c. pohon cendana (Santalum album) yang ada di provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT), (Lihat Gambar 21)
          d. pohon ulin (Eusideroxylon zwageri ) yang ada di provinsi Kalimantan, (Lihat Gambar 21)

          e. dan sebagainya.

                                     A                       B











                                    C                        D









             Gambar 21. (a) Coelogyne pandurate, (b) Raflesia Arnoldi , (c) Santalum album, (d) Eusideroxylon zwageri , Sumber:
                                                    (Google.com, 2021)
              Sedangkan fauna endemik merupakan jenis hewan yang hanya bisa ditemukan di wilayah Indonesia tidak di
        wilayah lain.  Keunikan dari fauna endemik disebabkan oleh tantangan hidup dan isolasi geografis yang dialaminya

        di suatu wilayah tertentu. Contoh fauna endemik yang berada di Indonesi sebagai berikut.
          a. badak bercula satu (Rhinoceros sondaicus ) yang ditemukan di Taman Nasional Ujung Kulon, (Lihat Gambar
            22)
          b. burung bidadari Halmahera (Semioptera wallacii) yang tersebar di Kepulauan Maluku, (Lihat Gambar 22)
          c. beruk Mentawai/bokkoi (Macaca pagensis) yang tersebar di Kepulauan Mentawai, (Lihat Gambar 22)

          d. burung maleo (Macrocephalon maleo) yang berhabitat dihutan-hutan dataran rendah dan perbukitan di pulau
            Sulawesi, (Lihat Gambar 22)
          e. dan lain-lain.







            39
   55   56   57   58   59   60   61   62   63   64   65