Page 40 - Modul Matematika SMP Kelas 9
P. 40
Modul Matematika SMP Kelas 9
Wahyuti, Ida. 6.2 Luas dan Volume Kerucut. 2021. Diakses, 18 November 2021
https://youtu.be/Mi9GuQr9SKE
Wahyuti, Ida .6.3 Luas dan Volume Bola, 2021. 2021. Diakses, 18 November 2021
https://youtu.be/TxrIe4MkyTw
Wahyuti, Ida.6.4 Menentukan Luas dan Volume Gabungan BRSL dan Hubungan antar
bangun.202. 2021. Diakses, 17 November 2021 https://youtu.be/WwKBk7S4COI
Wahyuti,Ida.6.5 Masalah Kontekstual berkaitan dengan BRSL, 2021. 2021. Diakses, 17
November 202. https://youtu.be/Gq-YgKXKZFg
D. Rekomendasi Bacaaan dan Tindak lanjut*
Materi Bangun Ruang Sisi Lengkung sangat bermanfaat dalam kehidupan sehari-hari.
Penerapan materi tersebut dapat digunakan untuk menyelesaikan masalah-masalah
kontekstual dalam kehidupan sehari. Untuk lebih meningkatkan pengetahuan serta
keterampilan materi ini, berikut diberikan beberapa rekomendasi bacaan, link Latihan soal
maupun video-video menantang lainnya.
1. Contoh soal AKM tentang bangun ruang sisi lengkung, link
https://www.anantakendek.com/2020/12/soal-akm-numerasi-menghitung-volume.html
2. Persiapan pelaksanaan Penilaian Harian 2, link https://youtu.be/q1tY9DyItIY
3. Persiapan PTS Genap https://youtu.be/lyx6nTi3doI
39