Page 9 - Best Practice-Agus nuryana
P. 9
3.12. Mengenal keaksaraan awal peliharaan dan tidak dipelihara
melalui kegiatan bermain dilingkungan sekitar
3.12.1. Membilang angka 1-10
4.8. Menyajikan berbagai karya
yang berhubungan dengan
lingkungan alam (hewan, 4.8.1. Membuat gambar yang
tanaman, cuaca, tanah, air, berhubungan dengan binatang
batu-batuan) / ayam
5 FM 3.3.1. Menyebutkan fungsi dari tangan
3.3. Mengenal anggota tubuh, untuk menulis atau menggambar
fungsi dan gerakannya untuk (MH)
pengembangan motorik kasar 3.3.2. Menyebutkan fungsi dari kaki
dan halus. untuk melompat (MK)
4.3.1. Menggunakan tangan untuk
4.3. Menggunakan anggota tubuh menulis atau menggambar (MH)
untuk pengembangan motorik 4.3.1. Menggunakan tangan untuk
kasar dan halus. mewarnai (MH)
4.3.2. menggunakan kaki untuk
melompat (MK)
4.3.3. menggunakan kaki untuk berlari
(MK)
6 SN 3.15.1. Mengenal karya seni membuat
3.15. Mengenal berbagai karya gambar dengan crayon
dan aktivitas seni
4.15.1. Menyajikan karya seni
4.15. Menyajikan karya dan membuat gambar dengan
aktivitas seni crayon
7 MULOK
1.1 Menyebutkan Huruf Hijaiyah 1.1.1 Siswa Dapat menirukan Huruf
Hijaiyah yang dicontohkan guru
C. Cara Melaksanakan Kegiatan
Cara yang digunakan dalam pelaksanaan praktik baik ini adalah menerapkan
pembelajaran dengan model Sudut dengan metode tanya jawab.