Page 19 - KON_B_KELOMPOK 5
P. 19

18



               Manusia Sosial

                 Orang  yang  memiliki  kepribadian  ini  biasanya  mudah  dan  suka

         bergaul (supel), suka menolong, dan rela berkorban untuk orang lain.



               Manusia Seni

              Orang yang memiliki kepribadian seni adalah orang yang jiwanya

         dipengaruhi  oleh  nilai-nilai  keindahan.  Untuk  melihat  orang  yang
         memiliki kepribadian seni bagi kita tidak sulit. Kita bisa melihat para

         musisi, penyanyi, pelukis dan lain sebagainya, atau kita bisa melihat

         orang  orang  yang  dalam  kesehariannya  menghabiskan  waktunya

         untuk keindahan.



               Manusia Agama

             Orang  yang  memiliki  kepribadian  agama,  yang  terpenting  bagi
         mereka  adalah  menghambakan  diri  dan  menghabiskan  hidupnya

         demi  Tuhan  Yang  Maha  Kuasa.  Orang  yang  memiliki  kepribadian

         seperti ini antara lain para ulama, pastur, pendeta dan pemuka atau
         tokoh tokoh agama lainnya.




               Manusia Teori

             Ciri-ciri  dari  orang  yang  memili  kepribadian  teori  antara  lain  ia

         adalah seorang pemikir, suka membaca, dan mengabdi pada ilmu.































          https://www.gurupendidikan.co.id/tipe-kepribadian/
   14   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24