Page 8 - MODUL PTP
P. 8

b.  Melakukan analisis kebutuhan pengembangan model dan media pembelajaran, yaitu
                        mulai  dari  mengidentifikasi  masalah,  merumuskan  masalah,  menyusun  kisi-kisi
                        instrumen, menyusun  instrumen, mengumpulkan  data, mengolah,  dan  menganalisis
                        data, serta menyusun laporan hasil.


               E.  Materi Pokok dan Sub Materi pokok
                  1.  Konsep dan esensi analisis kebutuhan pengembangan model dan media pembelajaran
                     a.  Pengertian, tujuan, dan prinsip-prinsip analisis kebutuhan pengembangan model dan
                        media pembelajaran.
                     b.  Esensi  analisis  kebutuhan  pengembangan  model  dan  media  pembelajaran  sebagai
                        referensi dalam menyusun rancangan model dan media pembelajaran.
                     c.  Karakteristik masing-masing jenis model dan media pembelajaran.
                     d.  Implementasi  atau  penerapan  prinsip-prinsip  analisis  kebutuhan  pengembangan
                        model dan media pembelajaran.
                     e.  Contoh-contoh  penerapan  analisis  kebutuhan  pengembangan  media  pembelajaran,
                        hypermedia pembelajaran, model e-pembelajaran, dan aplikasi e-pembelajaran.

                  2.  Langkah-langkah analisis kebutuhan pengembangan model dan media pembelajaran.
                     a.  Tahapan penyusunan rancangan analisis kebutuhan pengembangan model dan media
                        pembelajaran.
                     b.  Teknik  pelaksanaan  analisis  kebutuhan  pengembangan  model  dan  media
                        pembelajaran.

                     c.  Penyusunan  laporan  hasil  analisis  kebutuhan  pengembangan  model  dan  media
                        pembelajaran.




























                  2                                   Modul 1 Analisis Kebutuhan Pengembangan Model dan Media Pembelajaran
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13