Page 101 - 8. PEMBIAKAN TANAMAN KELAS XI_Neat
P. 101

pembiakan tanaman




             Beberapa  formulasi  media  yang  sudah       d. Media  dasar  Schenk  dan  Hildebrandt,
            umum digunakan dalam banyak pekerjaan         digunakan untuk tanaman yang berkayu.
            kultur  jaringan  antara  lain  adalah:  media        e. Media dasar Woody Plant Medium (WMP),
            White, Murashige & Skoog (MS), Gamborg          digunakan untuk tanaman yang berkayu.
            et al. (B5), Nitch & Nitch, dan sebagainya.        f.  Media  dasar  N6,  digunakan  untuk
            Media MS, dan B5 merupakan media yang          tanaman serealia terutama padi dan lain-
            kaya  garam-garam  makro.  Berikut             lain.
            penjelasan dari masing-masing komposisi
            media tersebut.                         8.  Teknik  Pembuatan  Medium  Dasar
                                                        Murashige dan Skoog ( MS )
             Medium  dasar  Murashige  dan  Skoog  (MS)
             digunakan  hampir  pada  semua  macam        Pada  Media  MS  paling  banyak  digunakan
             tanaman,  terutama  herbaceous.  Media  ini      untuk  berbagai  tujuan  kultur,  merupakan
             memiliki konsentrasi garam-garam mineral      perbaikan komposisi media Skoog. Pertama
             yang tinggi dan senyawa N dalam bentuk      kali  unsur-unsur  makro  dalam  media  MS
             NO3- dan Nh4+.                             dibuat untuk kultur kalus tembakau, tetapi
                                                        komposisi MS ini sudah umum digunakan
             Para ahli yang menemukan beberapa jenis      untuk  kultur  jaringan  jenis  tanaman  lain.
           media tanam kultur jaringan, dari beliaulah      Bahan  yang  digunakan  dalam  pembuatan
           kini beberapa media tanam kultur jaringan      media MS   terdiri atas unsur makro, unsur
           digunakan  dengan  beberapa  modifikasi      mikro, vitamin, myo inositol, ZPT.
           dengan bahan organik.
                                                         a. Konsentrasi  Bahan-bahan  Kimia  pada
                                                           Media  MS  (1962)  dan  Unsur  Nutrisi
                                                           yang  Terkandung di Dalamnya

                                                             Tabel 6.1. Bahan-Bahan Kimia Media MS












           Gambar 6.  Penemu Media Kultur Jaringan
           Sumber: https://image.slidesharecdn.com/tissueculture-copy-15051
           6181545-lva1-app6891-150808071048-lva1-app6892/95/tissue
           culture-copy150516181545lva1app6891-6-638.jpg?cb=1439017906,
         7.  Kegunaan berbagai media Kultur Jaringan
              a. Media  dasar  white,  digunakan  untuk
                kultur akar. Media ini merupakan media
                dasar  dengan  konsentrasi  garam-garam
                mineral yang rendah.
              b. Media  Vacint  Went  (VW),  digunakan
                khusus untuk medium anggrek.
              c. Media dasar Nitsch dan Nitsch, digunakan
                untuk  kultur  tepung  sari  (pollen)  dan
                kultur sel.



                                                  93
   96   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106