Page 8 - E-Modul Laju Reaksi
P. 8

Dengan demikian hasil perkalian volum dan molaritas larutan semula (V1M1) sama dengan

            hasil perkalian volum dan molaritas larutan setelah pengenceran (V2M2).

            Dengan :

                                                          =
                                                       1  1


            V1 = Volume sebelum pengenceran

            M1 = konsentrasi molar sebelum pengenceran

            V2 = volum sesudah pengenceran

            M2 = konsentrasi molar sesudah pengenceran



              Contoh Soal

              Tentukan  konsentrasi  larutan  yang  terjadi  jika  kedalam  10  mL  Na2S2O3  0,5  M

              ditambah 10 mL air!

              Penyelesaian:

                     =      


                 1
              1
             10 mL × 05 M = 20 mL ×   

                 = 0,25

             Konsentrasi larutan setelah diencerkan = 0,25 M.

             2. Berapa volum air yang harus kita tambahkan pada 50 mL larutan 0,5 M KOH, agar

             kita memperoleh larutan KOH dengan konsentrasi 0,1M?

             Penyelesaian:

                   =      
                          2
                       2
                 1
              1


             50 mL x 0,5 M =     x 0,1 M →    = 250 mL


             Agar volum akhir 250 mL, maka air yang harus ditambahkan adalah (250 – 50) mL =

             200 Ml







                                                            3
   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13