Page 45 - Sistem Organisasi Kehidupan Tingkat Sel
P. 45
Ilmu Pengetahuan Alam Kelas VII
STEP 5
Verifica on (Membuk kan)
Kalian sudah mempelajari dan menyelesaikan Step 4 yaitu Data Processing (mengolah data).
Selanjutnya silahkan selesaikan Step 5 yaitu Verifica on (membuk kan). Pada Step 5 kalian akan
membuk kan kebenaran jawaban yang telah kalian buat. Ayo menyelesaikan Step 5 agar bisa melanjutkan
ke step berikutnya sesuai tahap pembelajaran Discovery Learning.
Ayo Membuk kan Jawaban!
Silahkan kalian tuliskan jawaban sementara yang sudah kalian buat pada Problem Statement
(Merumuskan Masalah). Kemudian lakukan studi literatur dari sumber yang terpercaya, apabila
jawaban sementara kalian benar maka tuliskan buk jawaban sementara yang benar pada e-modul
ini dan lakukan presentasi di depan kelas sesuai arahan guru!
MEMBUKTIKAN JAWABAN
Jawaban Awal
Petunjuk: Jawaban yang dituliskan harus sesuai dengan jawaban awal pada Step Problem
Statement (Merumuskan Masalah).
Buk Kebenaran Jawaban Awal
Petunjuk: Buk kebenaran jawaban awal menunjukkan bahwa jawaban sementara yang sudah
kalian tuliskan benar atau salah. Pada buk kebenaran jawaban awal ini harus disertai dengan
sumber literatur yang kalian gunakan untuk membuk kan kebenaran jawabannya.
Tautan
Klik di bawah ini untuk membuk kan jawabannya!
h ps://forms.gle/vkQNXigyzPaZuTjM8
Ayo Berliterasi!
Silahkan melakukan kegiatan literasi pada sumber literatur berikut. Selain itu, kalian juga bisa
melakukan kegiatan literasi pada sumber literatur yang terpercaya seper buku ataupun internet
untuk membuk kan kebenaran jawaban yang sudah kalian buat dan menambah pengetahuan anda
terkait dengan sistem organisasi kehidupan di dalam sel!
Sistem Organisasi Kehidupan Tingkat Sel 34