Page 9 - Buku Pedoman Akademik SMAK St Louis 1_2022
P. 9
SEJ ARAH 7
SEJARAH
SMA KATOLIK ST. LOUIS 1 SURABAYA
Keberadaan SMA Katolik St. Louis 1 Surabaya, Karya pendidikan ini berawal dengan Lager
ada keterkaitannya dengan awal perkembangan School (S.D.) St. LOUIS, kemudian berubah
gereja di kota Surabaya. Pada tanggal 7 Juli menjadi Midel Bare Uitgebred voor Lager
1862 Konggregasi Bruder Santo Aloysius (CSA: Onderwijs atau MULO (S.M.P.). Pada tahun
Congretio Sanctii Aloysii) mendirikan sekolah 1950 berubah lagi menjadi Herstel Hogere
Dasar Bijzondere Europeesche Lagere Jongens Burger School atau HBS (S.M.A.).
Schools (ELS) di daerah krembangan yang diawali
dengan 20 siswa laki-laki. Pimpinan sekolah Baru pada tanggal 1 Agustus 1951 diganti
saat itu Bruder Engelbertus. Broederschool di menjadi S.M.A.K. St. LOUIS. Pada saat
Krembangan (daerah Jl. Kepanjen) mengalami pergantian ini berhasil dibuka dua kelas, tapi
perkembangan yang pesat sekali di bawah belum dapat ditentukan kepala sekolahnya.
pimpinan Overste Br. Engelbertus. Kendalanya karena tidak banyak Bruder CSA
yang menguasai Bahasa Indonesia. Melalui
Perkembangan kota Surabaya lama (daerah berbagai pertimbangan, maka terpilihlah Romo
krembangan) semakin pesat, oleh karena itu Engelbertus (alm) sebagai Kepala Sekolah
para broder CSA memindahkan Broederschool sampai tahun 1953. Pada awal berdirinya
dari Pusat Kota Surabaya lama ke Coen tingkat kelulusan hanya mampu mencapai
Boelevard 7 (Jalan Dr Soetomo atau sekarang 45% dari jumlah siswa yang ada. Namun hasil
Polisi Istimewa) pada tahun 1923. Sekolah itu ini menempati peringkat tertinggi di Surabaya.
yang mengacu pada pendidikan Belanda dan Guru-guru yang mengajar pada saat itu
dikhususkan bagi anak laki-laki bangsa Belanda. bersifat “semenraapsel” (Seadanya, siapa saja
yang mau jadi guru), karena minimnya tenaga
pengajar yang tersedia.