Page 209 - E-Modul Simbad_Neat
P. 209
• Otoritas Sumber (resource authorization), yang membolehkan pembuatan dan
penghapusan tabel baru
• Otoritas Penggantian (alteration authorization), yang membolehkan
pengubahan skema tabel, dalam bentuk penambahan dan penghapusan
atribut/field dalam tabel/relasi
• Otoritas Penghapusan objek (drop authorization), yang membolehkan
penghapusan objek basis data
9.1.1 Pemberian Otoritas
Pemberian otoritas pada sejumlah pemakai (user) dalam mengakses basis
data maupun objek-objeknya pertama kali dilakukan oleh DBA (Database
Administrator). Selanjutnya para pemakai yang telah mendapatkan otoritas pada
pemakai lainnya, tetapi tidak mungkin memberi otoritas yang lebih akses dari DBA
ini dapat memberikan otoritas yang sama atau lebih rendah gel atau lebih banyak.
Otoritas yang diberikan untuk mengakses basis seorang pemakai akan juga secara
otomatis membatalkan pemberian data dapat juga dibatalkan/ditarik kembali.
Pembatalan otoritas pada otoritas yang sama yang diberikan pemakai tersebut pada
pemakai lainnya.
Kita ajukan sebuah contoh untuk mengilustrasikan hal itu. Pada awal update
authorization) untuk semua tabel pada pemakai A, otoritas Pembacaan (read
authorization) untuk semua tabel pada pemakai B dan otoritas Penambahan (insert
authorization) dan Penghapusan (delete authorization) untuk tabel X pada pemakai
C. Itu artinya, A dapat melakukan perubahan data (tapi tidak dapat melakukan
penambahan dan penghapusan baris data ) di semua tabel dalam basis data, B hanya
dapat menampilkan baris-baris data (tapi tidak dapat melakukan perubahan,
196