Page 206 - KelasIX PRAKARYA 2 kls 9.pdf
P. 206
urutan terbesar hasil pemilihan pada poin 1
dengan cara dijahit manual menggunakan
jarum dan benang. Biasanya benang yang
dipakai adalah benang hasil urai dari tali.
Hasil penjahitan bulu ayam ini dinamakan
rentengan karena berupa bulu ayam yang
direnteng/dirangkai berurutan.
Sumber:
Dokumen Kemdikbud
Gambar 5.9
Proses penjahitan bulu
ayam.
c. Pewarnaan Bulu Ayam (Wenter)
Sumber:
Dokumen Kemdikbud
Gambar 5.10
Proses pewarnaan bulu
ayam.
Pewarnaan ini sifatnya sesuai kebutuhan
karena tidak semua bulu ayam harus diwar-
nai. Bulu ayam jago biasanya sengaja tidak
diwarnai karena sudah memiliki corak warna
alami dari sang ayam. Bulu ayam yang biasa
diwarnai adalah bulu ayam petelur/KRUQ.Tu-
juan pewarnaan ini adalah agar bulu ayam
terlihat lebih cerah dan menarik.
Semester 2 197
Semester 2
Di unduh dari : Bukupaket.com