Page 16 - BAHAN AJAR MENDALAMI PUISI
P. 16
Cinta tetap menerjang/
Pada kita/ yang telah meninggal di atas penolakan//
2022
Suara Puisi Patah dan Mati 2
(Audio.3 Pembacaan puisi berjudul patah dan mati karya Rusdan M. Anshor)
Pemberian tanda adalah teknik awal dalam membaca puisi. jika terdapat jeda, ide puitis
akan ditransmisikan kepada pendengar.
Latihan 1
a. Cermatilah puisi hasil transformasi berjudul “Patah dan Mati” karya Rusdan M. Anshor
di atas!
b. Latihlah vokal, ekspresi, dan intonasi dalam membacakan puisi!
c. Kemudian bacakanlah puisi tersebut di depan kelas!
Bahasa Indonesia Untuk SMA/SMK/MA Kelas X Bahan Ajar Puisi | 10