Page 65 - Kelompok 4 _Modul
P. 65

Pembelajaran 1

                                      Faktor Penghambat dan Pendorong

                                  Kerjasama dan Bentuk-Bentuk Kerjasama
                                                        ASEAN

                A.  Tujuan Pembelajaran

                    1.  Setelah membaca dan menganilis isi dari modul, siswa dapat membedakan
                        antara faktor penghambat dan pendorong kerjasama antarnegara ASEAN
                    2.  Setelah aktivitas mengamati gambar, siswa dapat menganalisis bentuk faktor

                        apa gambar tersebut
                    3.  Setelah aktivitas mengisi soal latihan siswa dapat menguasai bentuk-bentuk
                        kerjasama antarnegara ASEAN

                    4.  Setelah membuat mind map, siswa diharapkan menguasai faktor penghambat
                        dan pendorong kerjasama antarnegara ASEAN


                B.  Aktivitas pembelajaran
                       Apakah kalian SEA Games? SEA Games merupakan satu dari sekian contoh

                    dari kerjasama di bidang olahraga bagi antarnegara-negara ASEAN. SEA Games
                    itu sendiri singkata dari Southeast Asian Games.     Hubungan antarnegara ASEAN

                    tentu sangatlah diperlukan demi saling membantu dan memenuhi kebutuhan tiap-
                    tiap  negara  anggota.  Kebutuhan-kebutuhan  tersebut  bisa  dalam  bentuk  dapat
                    berupa kebutuhan sosial, budaya, politik, ekonomi, sampai pendidikan. Tentunya

                    tiap-tiap negara anggota perlu berperan aktif dalam kerjasama antarnegara. Tapi
                    apakah kamu tahu bahwa terdapat faktor penghambat yang bisa mengganggu

                    hubungan  kerjasama  antarnegara?  Selain  faktor  penghambat,  ada  juga  faktor
                    pendorong  kerjasama  antarnegara  yang  mampu  mengaja  keutuhan  hubungan
                    sehingga  negara-negara  anggota  dapat  saling  membantu  dan  menjalin


                    kerjasama.  Yuk, kita  pelajari  lebih  lanjut  lagi  dengan  mengerjakan  aktivitas-
                    aktivitas di bawah ini!













                                                                                                       58
   60   61   62   63   64   65   66   67   68   69   70