Page 102 - PANDUAN PRAKTIKUM KEPERAWATAN MATERNITAS
P. 102

caput sucadeneum / chepal hematom
                      b.  Telinga
                      c.  Mata;  tanda  infeksi  dan  perdarahan
                          sub conjunctiva serta reflek
                      d.  Hidung  dan  mulut  (bibir  dan  palatum,
                          reflek isap, trush, membrane mukosa)
                      e.  Dada (bentuk, bunyi jantung dan nafas,
                          payudara)
                      f.  Bahu, lengan, tangan dan kaki (trauma
                          lahir dan  jumlah jari)
                      g.  Perut, punggung dan anus : kondisi tali
                          pusat     waktu       menangis,       anus
                          imperforate,      distensi      abdomen,
                          gastrokisis,  spinabipida,  tanda  lahir
                          (birth mark)
                      h.  Genital   :   Laki-laki    (testis   dalam
                          skorotum,     letak    orificium    uretra
                          eksterna). Perempuan (orificium vagina,
                          labia mayora, orificium uretra eksterna
                          dan pengeluaran)
                      i.  Eliminasi  (BAK  dalam  6  jam  dan  BAB
                          dalam 24 jam) dan perhatikan masalah
                          eliminasi
                   5. Pemeriksaan reflek : Moro, rooting, sucking,
                   graps. Tonic neck, stepping, babinski
              III  Terminasi
                   -   Mencatat hasil pemeriksaan
                   -   Mencatat waktu pemeriksaan
                   -   Melaporkan  pada  yang  berwenang  bila
                       ada masalah
                   -   Memasang tanda pengenal bayi
                   -   Menyampaikan  hasil  pemeriksaan  pada
                       orang tua bayi
                   -   Cuci tangan
                   Total nilai


                                                        Panduan Praktik Laboratorium | 95
   97   98   99   100   101   102   103   104   105   106   107