Page 47 - Papua dalam arus sejarah bangsa
P. 47

Namun ada juga haplogroup E yang   saat ini dengan populasi di luar Afrika.
 tetap tinggal di Afrika, yang kemudian   Ditemukan bahwa genetika Afrika
 disebut haplogrup Afrika, sedangkan   lebih beragam daripada di luar Afrika.
 yang keluar Afrika disebut sebagai   Daerah asal, biasanya memiliki genetika
 non-Afrika. Haplogrup E melakukan   sangat beragam, sebaliknya genetika
 perjalanan ke utara dan kemudian   yang homogen menandakan akhir dari
 banyak melahirkan percabangan yang   migrasi. Walaupun demikian masih ada
 lain. Selanjutnya haplogrup F menyebar   tiga pertanyaan mendasar yang perlu
 keluar dari Afrika dan memilih jalur   dijawab tentang terjadinya eksodus Out
 selatan dengan menyusuri garis pantai   of Africa ini. Pertama, berapa banyak
 melalui Kepulauan Nusantara hingga   rute perjalanan awal yang dapat
 berakhir di Australia. Jadi kita dapat   diperlihatkan oleh temuan arkeologi?
 melihat juga bahwa haplogrup D dan   Kedua, bukti arkeologi yang mana yang
 E dapat ditemukan pada dua populasi,   bisa dijadikan bukti genetik manusia
 yaitu Afrika dan Asia. Haplogrup C   modern? Ketiga, kapan mereka berjalan
 yang banyak ditemukan di Asia Timur   dan kapan menetap di suatu lokasi   Gambar 2. Struktur haplogrup kekerabatan mtDNA global. Gambar memperlihatkan afiliasi
 kemudian bermigrasi ke Amerika   tertentu?  geografik dalam diagram bar. Perbedaan filogeni struktur haplogrup mtDNA global digambarkan
              dengan garis horizontal sedangkan garis vertikal menunjukkan waktu (kya ‘kilo year ago’;
 Utara, sedangkan kelompok lain ke   ribuan tahun yang lalu). Garis kuning K = 2 sesuai dengan tenggang waktu haplogrup M dan N
 Oseania. Haplogrup F-M89 yang   Potret Genetik Kepulauan   terbentuk dari L3. K = 5 menunjukkan waktu kelompok non-Afrika bercabang menjadi varian
 merupakan turunan dari K, ditemukan   Nusantara dan Daratan Asia   Eropa, Asia Selatan, Asia timur, dan Oseania. K = 6, membedakan subkelompok A – D dari
              Aborijin Amerika yang berasal dari cabang Asia timur.
 di Eropa dan Asia. Di Asia timur, K   Tenggara                    Sumber : Underhill & Kisilvid, 2007
 bercabang menjadi haplogrup N dan
 O. Regionalisasi tersebut juga terlihat   Dalam perjalanan ke Indonesia   saya tengarai, seperti jenis rambut   daerah Papua, Melanesia, dan Polinesia,
 seperti pada haplogrup F* dan H yang   Timur, menjelang hari Natal dan   mulai dari yang lurus hitam, keriting ikal   informasi mengenai pemukiman
 terbatas hanya ada di benua Asia. Di   Tahun Baru, ruang keberangkatan   sampai keriting kecil-kecil; demikian   Kepulauan Nusantara menjadi
 sudut lain, haplogrup I dan J terpusat   Bandara Soekarno Hatta dipenuhi   juga perbedaan warna kulit. Dalam   sangat penting karena kawasan ini
 di Eropa dan Timur Tengah (Gambar 4   oleh penumpang yang kembali ke kota   hati saya berpikir, gen apa saja yang   merupakan jalan persilangan migrasi
 dan 5) (Underhill & Kivilsid, 2007).  asalnya untuk merayakan hari bahagia   mempengaruhi perbedaan itu dan apa   dari barat ke timur maupun dari utara
 itu bersama keluarga. Saya melihat   pula persamaan yang ada di antara   ke selatan. Kami menggunakan marka
 Kesimpulan bahwa nenek moyang   ke sekeliling, dan dapat merasakan   kita?  populasi mtDNA dan kromosom Y
 manusia modern berasal dari Afrika,   suasana keberagaman, ada yang   pada awalnya untuk mempelajari
 diperoleh dengan membandingkan   menggunakan bahasa yang tidak saya   Untuk mempelajari migrasi leluhur   migrasi yang terjadi di kepulauan
 keragaman genetik populasi di Afrika   kenali. Ada perbedaan fisik yang dapat   manusia secara global terutama di   Nusantara ini, berkolaborasi dengan



                                                                                         31
 30
 30  P PAPUA DALAM ARUS SEJARAH BANGSAAPUA DALAM ARUS SEJARAH BANGSA  PAPUA DALAM ARUS SEJARAH BANGSAAPUA DALAM ARUS SEJARAH BANGSA  31
                                                             P
   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51   52