Page 273 - E-Modul Pembelajaran IPA
P. 273

menyebabkan gangguan pernapasan. Kesulitan bernapas terjadi

                        karena  meningkatnya  tingkat  keasaman  dan  jumlah  CO2  yang

                        tertimbun. Kelainan ini dinamakan asidosis.

               3. Protein


                       Protein  merupakan  senyawa  kimia                   Fungsi protein, antara

                   yang  mengandung  unsur  C,  H,  O,  N                     lain sebagai sumber
                                                                              energi, pembangun
                   (kadang juga mengandung unsur P dan                      sel jaringan tubuh, dan

                   S).  Bahan  makanan  yang  mengandung                      pengganti sel tubuh
                                                                                   yang rusak.
                   banyak protein, antara lain:


                   a.  protein hewani, misalnya daging, ikan, telur, susu, dan keju.

                   b. protein  nabati,  misalnya  kacang-kacangan,  tahu,  tempe,  dan

                       gandum.





















                          Gambar 6.31 Makanan yang mengandung protein
                          Sumber : https://lifestyle.kompas.com/read/2019/01/09/103257820/15-
                          makanan-tinggi-protein-dan-rendah-karbohidrat?page=all


                       Di dalam tubuh, protein diubah menjadi asam amino oleh beberapa


                   reaksi  hidrolisis  serta  enzim-enzim  yang  bersangkutan. Enzim-enzim

                   yang bekerja pada proses hidrolisis protein antara lain pepsin, tripsin,

                   kemotripsin, karboksipeptidase, dan aminopeptidase.








                                                                                                        257

                                      --- ENERGI DALAM SISTEM KEHIDUPAN ---
   268   269   270   271   272   273   274   275   276   277   278