Page 22 - E-MODUL TITRASI ASAM BASA
P. 22

Jawab:

                               Tahap 1

                             Pertama  kita  harus  menghitung  jumlah  mol  NaOH  yang  digunakan  saat

                             reaksi dengan mengalikan volume dengan konsentrasinya


                                Mol NaOH       = Vol NaOH x M NaOH

                                               = 0,04 L x 0,45 M


                                               = 0,018 mol

                             Tahap 2



                             Dalam titik ekivalen, mol asam akan setara dengan mol basa sehingga terjadi

                             reaksi penetralan. Maka ketika mol basa yang digunakan adalah 0,018 mol,

                             maka mol asam yang digunakan juga adalah 0,018 mol. Sekarang kita dapat


                             menentukan  konsentrasi  asam  yang  telah  diketahui  jumlah  mol  dan

                             volumenya.



                                                                 
                                M HCl          =
                                                                     


                                                   0,018       
                                               =                = 0,72 M
                                                    0,025   





























                                                                                                         18
       E MODUL TITRASI ASAM BASA

                 SMA/MK KELAS XI
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27