Page 5 - MODUL LINGKARAN
P. 5
B. Keliling dan luas lingkaran
Pahami kembali pengertian keliling dan diamter lingkaran.
Kita akan coba menghitung perbandingan panjang keliling dengan diameter beberapa
lingkaran yang berbeda ukuran.
Tabel berikut merupakan hasil pengukuran penulis yang dilakukan terhadap beberapa
benda yang berbentuk lingkaran, gambar 9.
gambar 9
Tabel hasil pengukuran
Ukura Ukura Keliling ( K )
n n i e e ( )
Nama Panjan Panjan
Benda g g
Kelilin Diamte
g ( K ) r ( d )
Tutup 29,9 9,4 3,181
Gelas
Kepinga 36,5 11,9 3,067
n CD
Piring 72,6 22,9 3,170
Jumlah 139 44,2 9,418
Rata - 46,333 14,733 3,139
Rata
Perhatikan hasil akhir rata – rata perbandingan keliling dengan diameter yaitu 3,139, jika
dibulatkan dua tempat desimal menjadi 3,14.
Dari setiap pengukuran pada benda berbentuk lingkaran dengan ukuran yang berbeda,
diperoleh hasil akhir rata – rata perbandingan keliling dengan diameter cenderung akan
mendekati nilai 3,14 atau sama dengan 3,14.
oleh. deddy suharja@page 4 of 36