Page 225 - Buku Paket Kelas 12 Agama Hindu
P. 225

 21
   Kurmasana
   Seperti sikap Kura- kura
   Untuk memanjangkan Nafas
   22
 Uttan Kurmasana
 Seperti sikap Kura- kura II
 Untuk nafas, kesehatan dan penyakit Perut
 23
  Uttan Mandukasana
  Seperti sikap Kodok
  Untuk kekuatan badan
 24
  Vriksasana
  Seperti sikap Pohon
  Untuk kesetabilan dua
 25
  Mandukasana
  Seperti sikap Kodok II
  Untuk Pernafasan
 26
   Garudasana
   Seperti sikap Garuda
   Untuk Prostat
   27
 Vrisasana
 Seperti sikap Sapi Jantan
 Untuk Hernia
 28
   Salabhasana
   Seperti sikap Kalajengking
   Segala Jenis Penyakit Perut
   29
 Makarasana
 Seperti sikap Buaya
 Untuk menghilangkan stress dan sangat bagus untuk leher
 30
  Ustrasana
  Seperti sikap Unta
  Untuk leher yang kaku
 31
   Bhujangasana
   Seperti sikap Ular
   Mengeluarkan racun dari badan
   32
  Yogasana
  Seperti sikap duduk nyaman dan stabil
  Untuk memberikan rasa nyaman dan stabil pada saat meditasi
 4. Pengaturan napas (Pranayama)
Pranayama adalah pengaturan nafas keluar masuk paru-paru melalui lubang hidung dengan tujuan menyebarkan prana (energi) keseluruh tubuh. Pada saat manusia menarik nafas mengeluarkan suara So, dan saat mengeluarkan nafas berbunyi Ham. Dalam bahasa Sanskerta So berarti energi kosmik, dan Ham berarti diri sendiri (saya). Ini berarti setiap detik manusia mengingat diri dan energi kosmik. Pranayama terdiri dari: Puraka; memasukkan nafas, Kumbhaka; menahan nafas, dan Recaka; mengeluarkan nafas. Puraka, Kumbhaka dan Recaka dilaksanakan secara
  Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti 215
 















































   223   224   225   226   227