Page 20 - PAH 7.5
P. 20

Gambar 5.18 Prasasti Tukmas
                                     Sumber: Pande (2021)




                 2)  Prasasti Canggal
                 Pada   Prasasti Canggal    ditemukan
                 tulisan    ”Sruti    Indria     Rasa”

                 menggunakan         angka      tahun
                 Candrasangkala. Sruti berarti 4, Indria
                 berarti 5,  dan Rasa  berarti 6,  Dari

                 keterangan    tersebut  diperkirakan
                 Prasasti Canggal dibangun tahun 654
                 tahun Saka   atau  tahun 732  Masehi.
                 Disebutkan pula  bahwa  Raja  Sanjaya
                 mendirikan lingga    sebagai tempat

                 pemujaan Siwa    bertempat   di Bukit
                 Kunjarakunja.   Di Gunung Wukir
                 terdapat  candi induk  dengan 3  buah

                 Candi Perwara. Di dalam candi induk
                 terdapat yoni sebagai alas lingga. Raja
                 Sanjaya adalah putra Sanaha, saudara
                 perempuan Raja Sima. Sanjaya adalah
                 penerus  dari  kerajaan Mataram    di     Gambar 5.19 Prasasti Canggal
                                                                  Sumber: Pande (2021)
                 Jawa Tengah.







                 130 | Pendidikan Agama Hindu dan Budi Pekerti untuk SMP Kelas VII
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25