Page 24 - DARMANTO_MODUL MATEMATIKA KELAS X SEMESTER I
P. 24
hasil penjualan seluruh karcis adalah Rp 3.250.000,00, tentukan banyak karcis masing-
masing kelas I dan kelas II yang terjual.
Penyelesaian :
Banyak karcis 1 = x
Banyak karcis 2 = y
Persamaan 1 : x + y = 500
Persamaan 2 : 8.000 x + 6.000 y = 3.250.000 4x + 3 y = 1.625
Menentukan titik potong sumbu x dan sumbu y
Persamaan 1 :
Persamaan 2 :
Menggambar grafik :
21