Page 8 - MODUL SPLDV SMA_Neat
P. 8
4
Diskusi
Ujilah pemahamanmu. Diskusikan permasalahan di bawah ini
dengan kelompokmu.
Contoh1
Diberikan dua persamaan x = 3 dan y = -2 . Kedua persamaan
linier tersebut membentuk sistem persamaan linier dua variabel
sebab kedua persamaan linier tersebut dapat dinyatakan dalam
bentuk x + 0y = 3 dan 0x + y = -2 dan variabel x dan y pada
kedua persamaan memiliki nilai yang sama dan saling terkait.