Page 194 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 8 JUNI 2021
P. 194

Judul               Menko Airlangga Apresiasi KUR BNI Melanjutkan Estafet Program Kartu
                                    Prakerja
                Nama Media          Bisnis Indonesia
                Newstrend           Program Graduasi Alumni Kartu Prakerja
                Halaman/URL         Pg1
                Jurnalis            *
                Tanggal             2021-06-07 04:04:00
                Ukuran              278x153mmk
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 104.250.000
                News Value          Rp 1.042.500.000
                Kategori            Ditjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Airlangga Hartarto (Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Indonesia) Saya sangat
              mengapresiasi semangat juang alumni Kartu Prakerja yang terus  berupaya mengembangkan
              kemampuan  diri  dan  juga  kemampuan  usaha  bisnis.  Apalagi  di  situasi  sulit  karena  pandemi
              Covid-19, sungguh semangat yang sangat luar biasa

              positive  -  Denni  Puspa  Puibasari  (Direktur  Eksekutif  Manajemen  Pelaksana  Program  Kartu
              Prakerja) Program Kartu Prakerja adalah upaya pemerintah untuk memberikan dukungan nyata
              bagi masyarakat yang kehilangan peker-. jaan karena pendemi Covid-19, untuk mereka terus
              bisa survive dan mampu tumbuh berkembang dimasa sulit akibat pandemi

              positive  -  Sis  Apik  Wijayanto  (Direktur  Hubungan  Kelembagaan  BNI)  Demi  peningkatan  dan
              pengembangan usaha, BNI melengkapi Warung Kopi Digital di Mulyaharja, Bogor milik Syarief
              dengan berbagai layanan keuangan digital untuk mendukung bisnisnya. Hal ini sejalan dengan
              program BNI dalam mendukung sektor UMKM



              Ringkasan

              Program Kartu Prakerja Pemerintah telah membantu para pencari kerja maupun korban PHK
              untuk kembali bangkit mengembangkan kompetensi melalui bantuan biaya yang dikucurkan.
              Dalam  kunjungan  kerjanya  di  Bogor,  Menteri  Koordinator  (Menko)  Bidang  Perekonomian,
              Airlangga  Hartarto  merasa  bangga  atas  usaha  para  alumni  Kartu  Prakerja  saat  meninjau
              langsung  lokasi  usahanya.  Sementara  itu,  sebagai  agen  pembangunan,  BNI  berkomitmen
              mendukung Program Kartu Prakerja dalam pengelolaan cash management secara digital dan
              pengembangan  sumber daya  manusia  berkelanjutan  melalui  Program  Graduasi  Alumni  Kartu
              Prakerja.







                                                           193
   189   190   191   192   193   194   195   196   197   198   199