Page 72 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 3 DESEMBER 2020
P. 72
Judul Terungkap! Identitas Gadis Asal Tangerang yang Mayatnya Ditemukan
dalam Koper di Arab Saudi
Nama Media tribunnews.com
Newstrend Kasus PMI di Arab Saudi
Halaman/URL https://www.tribunnews.com/metropolitan/2020/12/02/terungkap-
identitas-gadis-asal-tangerang-yang-mayatnya-ditemukan-dalam-
koper-di-arab-saudi
Jurnalis Hasanudin Aco
Tanggal 2020-12-02 18:19:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Ditjen Binapenta
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
negative - Tibi (Camat Kronjo) Dia (Afryani) sempat kabur dari majikannya di Arab Saudi mau
pulang ke Tangerang
positive - Tibi (Camat Kronjo) Kami saat ini masih melakukan koordinasi dengan Kementerian
Ketenagakerjaan dan KBRI
negative - Tibi (Camat Kronjo) Belum tahu pasti apa korban mendapat perlakukan tidak
menyenangkan dari majikannya. Kami masih menunggu proses pemulangan jenazah
negative - Teuku Faizasyah (Juru bicara Kementerian Luar Negeri (Kemenlu) Republik Indonesia)
Kepolisian setempat telah melakukan penangkapan terhadap dua WNI yang diduga terlibat
dalam penempatan jenazah dalam koper tersebut
neutral - Judha Nugraha (Direktur Perlindungan Warga Negara Indonesia dan Badan Hukum
Indonesia) Almarumah merupakan pekerja migran yang tercatat kabur dari majikan. Sehingga
statusnya menjadi undocumented
Ringkasan
Afryani ditemukan dalam kondisi tewas. Mayat gadis berusia 18 tahun ini terbungkus dalam
koper di Arab Saudi. Korban diketahui beralamat di Kampung Bakung RT 04 / RW 01 Desa
Bakung, Kecamatan Kronjo, Kabupaten Tangerang. Camat Kronjo, Tibi membenarkan bahwa
korban merupakan warganya.
71