Page 183 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 6 NOVEMBER 2020
P. 183

Judul               Jadwal Pencairan BLT Tahap 2 Subsidi Gaji dan Cara Cek Penerimanya

                Nama Media          kumparan.com
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta

                Halaman/URL         https://kumparan.com/berita-hari-ini/jadwal-pencairan-blt-tahap-2-
                                    subsidi-gaji-dan-cara-cek-penerimanya-1uWwhxBdj3G

                Jurnalis            Berita Hari Ini
                Tanggal             2020-11-05 17:58:00

                Ukuran              0
                Warna               Warna

                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan

                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber


              neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Kami targetkan pembayaran termin II dapat
              disalurkan  pada  awal  bulan  November  setelah  proses  evaluasi  penyaluran  subsidi  gaji/upah
              termin I ini selesai



              Ringkasan

              Pemerintah  melalui  Kementerian  Ketenagakerjaan  (Kemenaker)  akan  segera  menyalurkan
              Subsidi Gaji tahap dua pekan ini. Hal ini telah disampaikan oleh Menteri Ketenagakerjaan Ida
              Fauziyah pada akhir Oktober lalu.

              "Kami  targetkan  pembayaran  termin  II  dapat  disalurkan  pada  awal  bulan  November  setelah
              proses evaluasi penyaluran subsidi gaji/upah termin I ini selesai," kata Ida Fauziyah berdasarkan
              keterangan tertulis, Selasa (27/10).



              JADWAL PENCAIRAN BLT TAHAP 2 SUBSIDI GAJI DAN CARA CEK PENERIMANYA

              Pemerintah  melalui  Kementerian  Ketenagakerjaan  (Kemenaker)  akan  segera  menyalurkan
              Subsidi Gaji tahap dua pekan ini. Hal ini telah disampaikan oleh Menteri Ketenagakerjaan Ida
              Fauziyah pada akhir Oktober lalu.

              "Kami  targetkan  pembayaran  termin  II  dapat  disalurkan  pada  awal  bulan  November  setelah
              proses evaluasi penyaluran subsidi gaji/upah termin I ini selesai," kata Ida Fauziyah berdasarkan
              keterangan tertulis, Selasa (27/10).

                                                           182
   178   179   180   181   182   183   184   185   186   187   188