Page 4 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 20 NOVEMBER 2020
P. 4

rekomendasi  dari  KPK  untuk  memastikan  penerima  subsidi  gaji  atau  upah  ini  sesuai  dengan
              peraturan," kata dia saat ditemui di Hotel Horison, Kota Bekasi, Kamis (19/11/2020).
              "Mereka yang memenuhi syarat itu adalah yang upahnya yang dilaporkan di BPJS itu di bawah
              Rp 5 juta," tambah Ida. Ida belum bisa memastikan penyusutan jumlah penerima bantuan dan
              jumlah  pekerja  yang  tidak  mendapatkan  bantuan  pada  termin  kedua  ini.  "Ini  sedang  dalam
              proses finalisasi, tapi yang sudah clear, kami salurkan berarti sudah masuk pada batch (tahap)
              ketiga," kata dia.

              BSU adalah subsidi yang diberikan bagi pekerja formal berpendapatan kurang dari Rp 5 juta per
              bulan.  Bantuan  pemerintah  berupa  subsidi  sebesar  Rp  600.000  per  bulan  disalurkan  selama
              empat  bulan  atau  total  Rp  2,4  juta.  Bantuan  ini  disalurkan  secara  bertahap,  yakni  termin  I
              sebesar  Rp  1,2  juta pada  September-Oktober  2020  dan  termin  II  sebesar  Rp  1,2  juta pada
              November-Desember 2020.

              Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul " Banyak Pekerja Belum Terima Subsidi Gaji
              Termin II, Ini Penjelasan Menaker Silakan cek ke sini bila BLT subsidi gaji belum juga diterima
              Editor: Barratut Taqiyyah Rafie.
























































                                                            3
   1   2   3   4   5   6   7   8   9