Page 103 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 27 AGUSTUS 2020
P. 103

Judul               4,9 Juta Pekerja Keluar dari Kepesertaan BPJamsostek Selama Pandemi
                Nama Media          Suara Pembaruan
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         Pg9
                Jurnalis            J-9
                Tanggal             2020-08-27 04:10:00
                Ukuran              188x204mmk
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 93.060.000

                News Value          Rp 465.300.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif

              Narasumber


              positive - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Setelah kita lihat, ada beberapa
              tenaga  kerja  yang  keluar  dari  kepesertaan  BPJamsostek  semasa  pandemi.  Dari  total  sampai
              dengan bulan Juli, total tenaga kerja yang keluar sebanyak 4.9 juta pekerja

              positive - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Dari total klaim JHT. yang sudah
              mengurus klaimnya di BPJamsostek hingga bulan Juli, ini sebanyak 1.4 juta tenaga kerja. Dan
              sudah kita bayarkan sebanyak Rp 18.1 triliun kita bayarkan kepada 1.4 juta tenaga kerja yang
              mengurus klaim

              negative - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Untuk alasan mengambil JKT.
              yang terbanyak adalah karena mengundurkan diri sebesar 78%. kemudian karena PHK 29%

              neutral - Agus Susanto (Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan) Bagi peserta yang mengalami
              kesulitan untuk mengurus klaim JHT secara online. dapat datang ke kantor-kantor kami. Namun
              di kantor kami tidak dilayani langsung oleh customer Service karena mereka sudah dipindah ke
              belakang, tetapi dilayani dengan mediasi terminal-terminal monitor atau video conference

              Ringkasan

              Direktur  Utama  BPJS  Ketenagakerjaan,  Agus  Susanto,  mengatakan  terdapat  4,9  juta  tenaga
              kerja  yang  keluar  dari  kepesertaan  Badan  Penyelenggara  Jaminan  Sosial  Tenaga  Kerja
              (BPJamsostek) selama pandemi Covid-19.

              Menurut  dia,  pandemi  Covid-19  turut  memengaruhi  jumlah  peserta  BPJamsostek  atau  BPJS
              Ketenagakerjaan. Dari total tenaga kerja Indonesia yang mencapai 131.03 juta (data BPS per
              Februari 2020), hanya 49,73 juta atau 53,79% yang telah menjadi peserta BPJamsostek.



              4,9 JUTA PEKERJA KELUAR DARI KEPESERTAAN BPJAMSOSTEK SELAMA PANDEMI

              Direktur  Utama  BPJS  Ketenagakerjaan,  Agus  Susanto,  mengatakan  terdapat  4,9  juta  tenaga
              kerja  yang  keluar  dari  kepesertaan  Badan  Penyelenggara  Jaminan  Sosial  Tenaga  Kerja
              (BPJamsostek) selama pandemi Covid-19.




                                                           102
   98   99   100   101   102   103   104   105   106   107   108