Page 120 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 16 DESEMBER 2020
P. 120

Judul               Survei BPS: 88 Persen Peserta Kartu Prakerja Alami Peningkatan
                                    Keterampilan
                Nama Media          liputan6.com
                Newstrend           Kartu Pra Kerja
                Halaman/URL         https://www.liputan6.com/bisnis/read/4434297/survei-bps-88-persen-
                                    peserta-kartu-prakerja-alami-peningkatan-keterampilan
                Jurnalis            Liputan6.com
                Tanggal             2020-12-15 19:50:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Ditjen Binalattas
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Denni Puspa Purbasari (Direktur Eksekutif Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja) Survei
              Angkatan  Kerja  Nasional  BPS  pada  Agustus  2020  menemukan  bahwa  sebanyak  88,9  persen
              penerima Kartu Prakerja merasa bahwa program ini meningkatkan keterampilan kerja mereka

              neutral - Denni Puspa Purbasari (Direktur Eksekutif Manajemen Pelaksana Kartu Prakerja) Ini
              fakta yang sangat menggembirakan
              positive  -  Rudy  Salahuddin  (Deputi  Bidang  Koordinasi  Ekonomi  Digital, Ketenagakerjaan  dan
              UMKM Kemenko Perekonomian) Jadi Kartu Prakerja ini adalah aplikasi pertama pemerintah yang
              end to end menggunakan digital. Bahkan kita tidak bertemu dengan siapapun, mulai dari kita
              mendaftar sampai kita menyelesaikan dan menerima bantuan sosial
              positive  -  Rudy  Salahuddin  (Deputi  Bidang  Koordinasi  Ekonomi  Digital, Ketenagakerjaan  dan
              UMKM  Kemenko  Perekonomian)  Inovasi-inovasi  seperti  inilah  yang  harus  kita  dorong  dan
              lakukan selama pandemi ini. Bahkan nanti ke depan nanti bisa kita jadikan sebagai role model
              apabila kita mau mendorong aplikasi-aplikasi ini ke berbagai tempat



              Ringkasan

              Direktur  Eksekutif  Manajemen  Pelaksana  Kartu  Prakerja  Denni  Puspa  Purbasari  mengatakan
              pelaksanaan  program  Kartu  Prakerja  tepat  sasaran.  Tercermin  dari  Survei  Angkatan  Kerja
              Nasional BPS yang menunjukkan 88,9 persen peserta merasa kapasitas kerjanya meningkat.

              "Survei Angkatan Kerja Nasional BPS pada Agustus 2020 menemukan bahwa sebanyak 88,9
              persen penerima Kartu Prakerja merasa bahwa program ini meningkatkan keterampilan kerja
              mereka," kata Denny di Jakarta, Selasa (15/12).





                                                           119
   115   116   117   118   119   120   121   122   123   124   125