Page 235 - e- KLIPING KETENAGAKERJAAN 10 AGUSTUS 2020
P. 235

Judul               4 Hal yang Perlu Diketahui soal Bantuan Pemerintah Rp 600.000 untuk
                                    Karyawan Swasta
                Nama Media          kompas.com
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         https://www.kompas.com/tren/read/2020/08/09/090600965/4-hal-
                                    yang-perlu-diketahui-soal-bantuan-pemerintah-rp-600.000-untuk
                Jurnalis            Nur Rohmi Aida
                Tanggal             2020-08-09 09:06:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Kementerian Ketenagakerjaan
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif

              Narasumber

              positive - Erick Thohir (Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi
              Nasional)  Tujuan  pemerintah  menggelontorkan  bantuan  gaji  tambahan  ini  adalah  untuk
              mendorong  konsumsi  masyarakat.  Hal  ini  penting  untuk  menggerakkan  perekonomian  dan
              mendorong pemulihan ekonomi

              positive  -  Ida  Fauziyah  (Menteri  Ketenagakerjaan)  Pemerintah  berharap  subsidi  ini  dapat
              menjaga daya beli dan kesejahteraan pekerja yang terdampak Covid-19



              Ringkasan

              Pemerintah berencana memberikan bantuan atau stimulus bagi  karyawan swasta  sebesar Rp
              600.000 di tengah pandemi. Rencananya bantuan tersebut akan diberikan kepada karyawan
              yang bergaji di bawah Rp 5 juta. Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan
              Ekonomi  Nasional  Erick  Thohir  menyebut  program  stimulus  ini  sedang  difinalisasi  agar  bisa
              dijalankan oleh Kementerian Ketenagakerjaan pada  September  2020.



              4 HAL YANG PERLU DIKETAHUI SOAL BANTUAN PEMERINTAH RP 600.000 UNTUK
              KARYAWAN SWASTA

              Pemerintah berencana memberikan bantuan atau stimulus bagi  karyawan swasta  sebesar Rp
              600.000 di tengah pandemi.

              Rencananya bantuan tersebut akan diberikan kepada karyawan yang bergaji di bawah Rp 5 juta.

              Ketua Pelaksana Komite Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional Erick Thohir
              menyebut  program  stimulus  ini  sedang  difinalisasi  agar  bisa  dijalankan  oleh  Kementerian
              Ketenagakerjaan pada  September  2020.

              Berikut ini beberapa hal yang perlu diketahui terkait dengan bantuan tersebut:  Mengutip dari
              Kompas.com  (6/8/2020),  bantuan pemerintah  untuk karyawan swasta ini rencananya akan
              diberikan selama empat bulan.
                                                           233
   230   231   232   233   234   235   236   237   238   239   240