Page 104 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 19 OKTOBER 2020
P. 104

Judul               Jaring masukan ormas, pemerintah serahkan naskah UU Cipta Kerja
                Nama Media          kontan.co.id
                Newstrend           Omnibus Law
                Halaman/URL         https://nasional.kontan.co.id/news/jaring-masukan-ormas-pemerintah-
                                    serahkan-naskah-uu-cipta-kerja
                Jurnalis            Abdul Basith Bardan
                Tanggal             2020-10-18 23:52:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif




              Narasumber

              positive  -  Bey  Machmudin  (Kepala  Biro  Protokol,  Pers,  dan  Media  Setpres)  Tujuannya  untuk
              sosialisasi UU Cipta Kerja, sekaligus menjaring masukan dari pemangku kepentingan

              positive - Bey Machmudin (Kepala Biro Protokol, Pers, dan Media Setpres) "Caranya bagaimana,
              bisa  melalui  seminar,  workshop,  FGD,  talkshow,  atau  media  lain  yang  dimiliki  pemerintah
              termasuk media sosial,



              Ringkasan

              Pemerintah  menyerahkan  naskah  Undang-Undang  Cipta  Kerja  ke  sejumlah  Organisasi
              Masyarakat  (Ormas).  Naskah  diserahkan  oleh  Menteri  Sekretaris  Negara  Pratikno  ke  Ketua
              Umum Nahdlatul Ulama (NU) dan Wakil Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI).



              JARING MASUKAN ORMAS, PEMERINTAH SERAHKAN NASKAH UU CIPTA KERJA

              Pemerintah  menyerahkan  naskah  Undang-Undang  Cipta  Kerja  ke  sejumlah  Organisasi
              Masyarakat (Ormas).


              Naskah diserahkan oleh Menteri Sekretaris Negara Pratikno ke Ketua Umum Nahdlatul Ulama
              (NU)  dan  Wakil  Ketua  Majelis  Ulama  Indonesia  (MUI)."Tujuannya  untuk  sosialisasi  UU  Cipta
              Kerja, sekaligus menjaring masukan dari pemangku kepentingan," ujar Kepala Biro Protokol,
              Pers, dan Media Setpres Bey Machmudin kepada wartawan, Minggu (18/10).Sebelumnya, naskah
              UU Cipta Kerja juga direncanakan akan diserahkan kepada Ketua PP Muhammadiyah. Namun,
              hal tersebut batal karena Ketua PP Muhammadyah sedang berada di luar kota.




                                                           103
   99   100   101   102   103   104   105   106   107   108   109