Page 540 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 28 AGUSTUS 2020
P. 540
Judul Curhat Pekerja ke Jokowi, Mau Pakai Subsidi Gaji untuk Transportasi
dan Beli Kuota
Nama Media liputan6.com
Newstrend Santunan Pegawai Swasta
Halaman/URL https://www.liputan6.com/bisnis/read/4340945/curhat-pekerja-ke-
jokowi-mau-pakai-subsidi-gaji-untuk-transportasi-dan-beli-kuota
Jurnalis Maulandy Rizki Bayu Kencana
Tanggal 2020-08-27 13:00:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Dirjen PHI & Jamsos
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
positive - Jokowi (Presiden) Hari ini semuanya saya kira komplit. Ada pekerja honorer, termasuk
guru honorer, petugas pemadam kebakaran, karyawan hotel, tenaga medis perawat ada,
petugas kebersihan ada. Karyawan hotel ada. Ya komplit. Siapapun yg membayar iuran BPJS
ketenagakerjaan secara aktif sampai Juni, itu yang diberikan
neutral - Jokowi (Presiden) Dengan adanya bantuan subsidi upah , semoga kita dapat
mempergunakan dengan baik. Kalau saya secara pribadi untuk transportasi. Karena dengan
adanya covid transportasi kan mahal, gaji usah dipotong
positive - Jokowi (Presiden) Terimakasih bapak atas bantuan yang diberikan kepada kami. Insya
Allah itu akan kami pergunakan dengan sebaik baiknya, terutama untuk kehidupan sehari hari.
Karena dengan covid ada perubahan cara belajar mengajar. Itu semua dilakukan di rumah
positive - Bayu (Pekerja) Alhamdulillah saya sudah berkeluarga. Dengan adanya bantuan ini itu
untuk kehidupan sehari-hari dan untuk biaya sekolah anak, karena sekarang sistemnya online
positive - Jokowi (Presiden) Kita harapkan, dengan bantuan ini konsumsi rumah tangga tidak
terganggu, daya beli meningkat, dan ekonomi kembali ke posisi normal
Ringkasan
Presiden Joko Widodo (Jokowi) pada Kamis (27/8/2020) hari ini resmi meluncurkan program
subsidi gaji Rp 2,4 juta tahap pertama. Pemberian di batch I ini disalurkan kepada 2,5 juta
pekerja dengan nominal sebesar Rp 1,2 juta.
Jokowi menyatakan, pemberian bantuan subsidi gaji ini akan menyasar banyak tenaga kerja
formal bergaji di bawah Rp 5 juta per bulan. Mereka berasal dari berbagai latar belakang profesi,
termasuk pekerja honorer.
539