Page 500 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 18 AGUSTUS 2020
P. 500

"Dalam waktu dekat, kita juga akan gabung dengan mahasiswa, kaum tani, aktivis lingkungan,
              dan organisasi perjuangan rakyat lainnya, untuk melakukan aksi besar-besaran jika pemerintah
              memaksakan kehendaknya," ungkap Jamontang.

              Tony Rickson Silalahi, Sekretaris FSPMI Sumut, menyampaikan, pihaknya dalam aksi nanti akan
              mengerahkan seribuan buruh, yang merupakan perwakilan buruh dari berbagai daerah di Kota
              Medan, Deliserdang, Serdang Bedagai, dan Labuhan Batu.

              "Pemberitahuan aksi sudah kita layangkan ke Polda Sumut, massa aksi juga akan menerapkan
              protokol Covid-19 dengan menggunakan masker dan menajaga jarak," papar Tony.

              (RZD).


































































                                                           499
   495   496   497   498   499   500   501   502   503   504   505