Page 111 - E-KLIPING KETENAGAKERJAAN 9 SEPTEMBER 2021
P. 111
Judul Kemnaker Upayakan Penempatan PMI di Masa Pandemi
Nama Media tempo.co
Newstrend Penempatan PMI
Halaman/URL https://nasional.tempo.co/read/1503742/kemnaker-upayakan-
penempatan-pmi-di-masa-pandemi
Jurnalis Tempo.co
Tanggal 2021-09-08 13:20:00
Ukuran 0
Warna Warna
AD Value Rp 17.500.000
News Value Rp 52.500.000
Kategori Kementerian Ketenagakerjaan
Layanan Korporasi
Sentimen Positif
Narasumber
negative - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Tidak dipungkiri terdapat kebijakan negara
penerima yang untuk sementara menutup masuknya ke negara tersebut
neutral - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Pemerintah juga terus berupaya melakukan
penjajakan penyiapan kerjasama dengan negara-negara, meskipun dengan rencana
implementasi tidak dalam waktu dekat
positive - Ida Fauziyah (Menteri Ketenagakerjaan) Pemerintah juga terus berupaya melakukan
penjajakan penyiapan kerjasama dengan negara-negara, meskipun dengan rencana
implementasi tidak dalam waktu dekat, ujar Ida. Ida menekankan, bekerja di dalam maupun di
luar negeri adalah hak dan pilihan setiap tenaga kerja. Pemerintah berkewajiban untuk
memfasilitasinya, baik melalui layanan-layanan maupun pengaturan atau tata kelola pelaksanaan
penempatan pekerja migran Indonesia. Pemerintah memiliki komitmen yang kuat dalam
melindungi kepentingan CPMI atau PMI beserta keluarganya dalam rangka mewujudkan
terjaminnya pemenuhan hak dalam keseluruhan kegiatan baik sebelum bekerja, selama bekerja
maupun setelah bekerja
Ringkasan
Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah menyatakan setiap negara mengambil kebijakan masing-
masing untuk pencegahan dan penanganan pandemi Covid-19, tak terkecuali kebijakan menutup
sementara dari masuknya Pekerja Migran Indonesia (PMI)."Tidak dipungkiri terdapat kebijakan
negara penerima yang untuk sementara menutup masuknya Pekerja Migran Indonesia ke negara
tersebut," ujar Ida di Jakarta, Rabu, 8 September 2021.
110