Page 594 - e-KLIPING KETENAGAKERJAAN 7 AGUSTUS 2020
P. 594

Judul               Bansos Pegawai Gaji di Bawah Rp5 Juta Cair September?
                Nama Media          okezone.com
                Newstrend           Santunan Pegawai Swasta
                Halaman/URL         https://economy.okezone.com/read/2020/08/06/320/2257751/bansos-
                                    pegawai-gaji-di-bawah-rp5-juta-cair-september
                Jurnalis            Rina Anggraeni,
                Tanggal             2020-08-06 09:26:00
                Ukuran              0
                Warna               Warna
                AD Value            Rp 17.500.000
                News Value          Rp 52.500.000
                Kategori            Dirjen PHI & Jamsos
                Layanan             Korporasi
                Sentimen            Positif



              Narasumber

              positive - Erick Thohir (Menteri BUMN) Pemerintah telah memiliki program bantuan untuk rakyat
              miskin dan pekerja yang terdampak pemutusan hubungan kerja melalui Program Kartu Pra Kerja.
              Tujuan  pemerintah  menggelontorkan  bantuan  gaji  tambahan  ini  adalah  untuk  mendorong
              konsumsi  masyarakat.  Hal  ini  penting  untuk  menggerakkan  perekonomian  dan  mendorong
              pemulihan ekonomi

              positive - Erick Thohir (Menteri BUMN) Fokus bantuan pemerintah kali ini adalah 13,8 juta pekerja
              non  PNS  dan  BUMN  yang  aktif  terdaftar  di  BPJS  Ketenagakerjaan  dengan  iuran  di  bawah
              Rp150.000 per bulan atau setara dengan gaji di bawah Rp5 juta per bulan

              positive - Erick Thohir (Menteri BUMN) Dua hal yang menjadi fokus dalam upaya percepatan
              pemulihan ekonomi, dengan memberikan stimulus ekonomi yang manfaatnya nyata dirasakan
              masyarakat



              Ringkasan

              Menteri BUMN Erick Thohir mengkonfirmasi pernyataan Menteri Keuangan Sri Mulyani bahwa
              stimulus  selanjutnya  dari  pemerintah  adalah  bantuan  gaji  tambahan kepada  pekerja  dengan
              pendapatan tertentu dalam bentuk Bantuan Langsung Tunai (  BLT  ).



              BANSOS PEGAWAI GAJI DI BAWAH RP5 JUTA CAIR SEPTEMBER?

              JAKARTA    -  Menteri  BUMN  Erick  Thohir  mengkonfirmasi  pernyataan  Menteri  Keuangan  Sri
              Mulyani  bahwa  stimulus  selanjutnya  dari  pemerintah  adalah  bantuan  gaji  tambahan  kepada
              pekerja dengan pendapatan tertentu dalam bentuk Bantuan Langsung Tunai (  BLT  ).

              "Pemerintah telah memiliki program bantuan untuk rakyat miskin dan pekerja yang terdampak
              pemutusan  hubungan  kerja  melalui  Program  Kartu  Pra  Kerja.  Tujuan  pemerintah
              menggelontorkan bantuan gaji tambahan ini adalah untuk mendorong konsumsi masyarakat. Hal

                                                           593
   589   590   591   592   593   594   595   596   597   598   599